Suasana Pengamanan di Pusat Kota London Jelang Penobatan Raja Charles III dan Ratu Camilla

Menteri Keamanan Inggris mengatakan penobatan Raja Charles III melibatkan salah satu operasi keamanan paling penting dalam sejarah Inggris.

oleh Arny Christika Putri diperbarui 06 Mei 2023, 12:00 WIB
Keamanan ditingkatkan di London untuk penobatan Raja
Menteri Keamanan Inggris mengatakan penobatan Raja Charles III melibatkan salah satu operasi keamanan paling penting dalam sejarah Inggris.
Petugas polisi terlihat di The Mall dekat Istana Buckingham menjelang akhir pekan penobatan Raja Charles III dan Ratu Camilla di pusat kota London, Jumat (5/5/2023). (Photo by Odd ANDERSEN / AFP)
Sementara itu, Kepolisian Metropolitan Londonmengatakan akan mengerahkan lebih dari 11.500 petugas untuk berjaga-jaga pada hari Sabtu, 6 Mei 2023. (Photo by Odd ANDERSEN / AFP)
Menjadikannya "salah satu operasi keamanan yang paling signifikan dan terbesar" yang pernah dipimpin oleh lembaga tersebut. (Photo by Odd ANDERSEN / AFP)
Minggu ini ribuan polisi, termasuk penembak jitu di atap gedung dan petugas bersenjata lainnya, mulai dikerahkan di pusat kota London (Photo by Odd ANDERSEN / AFP)
Petugas polisi berpatroli menjelang penobatan Raja Charles III dan Ratu Camilla di Westminster Abbey, pusat kota London, pada 5 Mei 2023. (Photo by Odd ANDERSEN / AFP)
Patroli polisi bermotor melewati stan media, yang didirikan di luar Westminster Abbey menjelang akhir pekan penobatan Raja Charles III dan Ratu Camilla di pusat kota London, Jumat (5/5/2023). (Photo by Oli SCARFF / AFP)

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya