Veteran Perang Dunia II Prancis Leon Gautier berfoto di rumahnya, di Ouistreaham, Normandia, Kamis, 9 Mei 2019. Leon Gautier, anggota terakhir yang masih hidup dari unit komando Prancis yang ikut dalam pendaratan D-Day 6 Juni 1944 bersama pasukan Sekutu di Normandia, dalam Perang Dunia II, telah meninggal dunia. (AP Photo/Thibault Camus)
Gautier, yang mengungsi ke Inggris ketika Nazi Jerman menginvasi Prancis, meninggal di usia 100 tahun. ( Ludovic Marin, Pool via AP, File)
Gautier, yang mengungsi ke Inggris ketika Nazi Jerman menginvasi Prancis, meninggal di usia 100 tahun. ( Ludovic Marin, Pool via AP, File)
Kematiannya diumumkan Senin oleh Romain Bail, wali kota Ouistreham, sebuah komunitas pesisir Selat Inggris tempat Sekutu mendarat pada 6 Juni 1944, dan tempat Gautier menjalani dekade terakhirnya. (Damien MEYER / AFP)
Gautier adalah seorang tokoh yang dikenal secara nasional, dan bertemu dengan Presiden Emmanuel Macron sebagai bagian dari peringatan ulang tahun ke-79 D-Day bulan Juni 2023 lalu. (Joël SAGET / AFP, File)
Dia juga merupakan suara penting untuk mengenang Perang Dunia II, dan memberikan peringatan. (AFP, File)