Hari Pertama Masuk Sekolah, Lalu Lintas di Jakarta Macet

Tahun ajaran baru telah dimulai hari ini, Rabu (12/7/2023). Imbas dari masuknya anak sekolah pada hari ini, jalanan di Jakarta kembali macet parah sejak pagi hari. Kemacetan terlihat di kawasan Kampung Melayu dan kawasan Tebet menuju ke Kuningan.

oleh Johan Fatzry diperbarui 12 Jul 2023, 14:05 WIB
Kemacetan Jakarta
Tahun ajaran baru telah dimulai hari ini, Rabu (12/7/2023). Imbas dari masuknya anak sekolah pada hari ini, jalanan di Jakarta kembali macet parah sejak pagi hari. Kemacetan terlihat di kawasan Kampung Melayu dan kawasan Tebet menuju ke Kuningan.
Sejumlah kendaraan bermotor terjebak kemacetan di kawasan Kampung Melayu, Jakarta, Rabu (12/7/2023). (merdeka.com/imam buhori)
Kendaraan mobil dan motor berjalan merayap di Kawasan Tebet menuju ke Kuningan Jakarta, Rabu (12/7/2023). (merdeka.com/imam buhori)
Tahun ajaran baru telah dimulai hari ini, Rabu (12/7/2023). (merdeka.com/imam buhori)
Imbas dari masuknya anak sekolah usai libur panjang pada hari ini, jalanan di Jakarta kian macet parah. (merdeka.com/imam buhori)
Lalu lintas di beberapa wilayah Jakarta terpantau macet. (merdeka.com/imam buhori)
Kemacetan tersebut dimulai sekitar pukul 07.00 WIB. Terlihat ratusan kendaraan roda empat dan dua memadati jalan. (merdeka.com/imam buhori)
Lalu lintas dipadati oleh masyarakat yang hendak menuju Jakarta untuk berbagai keperluan. Mulai dari bekerja sampai sekolah. (merdeka.com/imam buhori)
Para orangtua yang mayoritas menggunakan kendaraan roda empat terpantau masuk ke dalam sekolah itu untuk mengantar anaknya sekolah. (merdeka.com/imam buhori)

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya