Aksi di Patung Kuda, Massa Buruh Minta Omnibus Law Ciptaker Dicabut

Dalam aksinya para buruh meminta agar pemerintah membatalkan Omnibus Law UU Cipta Kerja yang akan di putuskan oleh Mahkamah Konstitusi.Liputan6.com/Angga Yuniar

oleh Arny Christika Putri diperbarui 14 Sep 2023, 17:05 WIB
Masa buruh minta omnibus law dicabut
Dalam aksinya para buruh meminta agar pemerintah membatalkan Omnibus Law UU Cipta Kerja yang akan di putuskan oleh Mahkamah Konstitusi.Liputan6.com/Angga Yuniar
Massa buruh menggelar aksi demo di kawasan Patung Kuda, Jakarta Pusat, Kamis (14/9/2023). (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Tuntutan utama pada aksi hari ini adalah menuntut pemerintah membatalkan omnibus law Undang-Undang Cipta Kerja yang dinilai merugikan buruh. (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Mereka membawa atribut aksi seperti bendera hingga spanduk berisi tuntutan. (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Nantinya, massa buruh akan menggelar long march dari Patung Kuda menuju Gedung Mahkamah Konstitusi (MK). (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Presiden KSPSI Andi Gani mengatakan, massa buruh yang bergabung dalam aksi kali ini berasal dari wilayah Jabodetabek. (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Massa buruh menggelar aksi demo di kawasan Patung Kuda, Jakarta Pusat, Kamis (14/9/2023). (Liputan6.com/Angga Yuniar)

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya