VIDEO: Mantan Gubernur DKI Sutiyoso dan Sejumlah Purnawirawan TNI - Polri Dukung Anies Baswedan

Sejumlah Purnawirawan TNI-Polri resmi mendukung bakal calon presiden Koalisi Perubahan untuk Persatuan, Anies Baswedan. Di antara purnawirawan yang hadir, Mantan Gubernur DKI Jakarta Sutiyoso.

oleh Didi N diperbarui 07 Okt 2023, 16:27 WIB

Liputan6.com, Jakarta Sejumlah Purnawirawan TNI-Polri resmi mendukung bakal calon presiden Koalisi Perubahan untuk Persatuan, Anies Baswedan. Di antara purnawirawan yang hadir, Mantan Gubernur DKI Jakarta Sutiyoso.

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya