Sinar laser menerangi layar Sydney Opera House saat selama perayaan untuk menandai ulang tahunnya ke-50, Jumat (20/10/2023). (Saeed KHAN / AFP)
Sydney Opera House merayakan ulang tahunnya yang ke-50 pada hari Jumat, dengan pertunjukan laser yang akan menerangi gedung ikonik ini. (Saeed KHAN / AFP)
Dibuka secara resmi oleh Ratu Elizabeth II pada 20 Oktober 1973, Opera House secara luas dianggap sebagai salah satu desain arsitektur terhebat di abad ke-20, dengan 10,9 juta orang yang berkunjung setiap tahunnya. (Saeed KHAN / AFP)
Gedung ini diterangi pertunjukan cahaya yang dibuat oleh seniman audio-visual Australia Robin Fox. (Saeed KHAN / AFP)
Pada hari Sabtunya, sekitar 37.000 orang mengikuti tur gratis, yang merupakan hari pembukaan pertamanya dalam delapan tahun terakhir. (Saeed KHAN / AFP)
Sydney Opera House ditambahkan ke dalam Daftar Warisan Dunia UNESCO pada tahun 2007. (Saeed KHAN / AFP)