Erling Haaland Raih Gerd Mueller Trophy di Ballon d'Or 2023

Penyerang Manchester City dan Timnas Norwegia, Erling Haaland merengkuh Gerd Muller Trophy di Ballon d'Or 2023. Penghargaan itu diberikan kepada pemain dengan gol terbanyak sepanjang 2022/2023 lalu.

oleh Arny Christika Putri diperbarui 31 Okt 2023, 08:00 WIB
Erling Haaland
Penyerang Manchester City dan Timnas Norwegia, Erling Haaland merengkuh Gerd Muller Trophy di Ballon d'Or 2023. Penghargaan itu diberikan kepada pemain dengan gol terbanyak sepanjang 2022/2023 lalu.
Penyerang Manchester City dan timnas Norwegia Erling Haaland berada di atas panggung saat menerima penghargaan striker terbaik dunia Gerd Muller Trophy pada acara penganugerahan Ballon d'Or 2023 di Theatre du Chatelet di kota Paris, Prancis, Selasa (31/10/2023) dini hari WIB. (FRANCK FIFE / AFP)
Erling Haaland memenangkan Trofi Gerd Muller pada upacara Ballon d'Or 2023 setelah membawa Manchester City meraih treble di 2022/2023. (AP Photo/Michel Euler)
Trofi penghargaan Gerd Muller Trophy 2023 diberikan kepada Erling Haaland oleh eks striker Timnas Inggris yang kini menjadi presenter, Gary Lineker. (FRANCK FIFE / AFP)
Jumlah golnya yang sungguh fantastis di sepanjang musim 2022/2023 lalu sudah cukup untuk menjadi alasan mengapa trofi striker terbaik dunia tahun ini layak diberikan padanya. (FRANCK FIFE / AFP)
Erling Haaland menjadi pemain kedua yang meraih penghargaan Gerd Muller Trophy setelah pada edisi tahun lalu diraih oleh Robert Lewandowski. (FRANCK FIFE / AFP)

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya