Ragam Pola Lukisan Ditampilkan di Festival Bunga Taoyuan 2023

Festival Bunga Taoyuan 2023 menampilkan beragam pola lukisan hasil kreativitas. Ada yang berbentuk lukisan pemandangan, hewan, dan lainnya. Ragam pola ini menarik perhatian wisatwan yang berkunjung.

oleh Helmi Fithriansyah diperbarui 10 Nov 2023, 15:05 WIB
Ragam Lukisan Bunga Ditampilkan di Festival Taoyuan
Festival Bunga Taoyuan 2023 menampilkan beragam pola lukisan hasil kreativitas. Ada yang berbentuk lukisan pemandangan, hewan, dan lainnya. Ragam pola ini menarik perhatian wisatwan yang berkunjung.
Pemandangan udara menunjukkan pengunjung berjalan melewati pola berbentuk kucing selama festival bunga di Taoyuan pada 10 November 2023. (Sam Yeh/AFP)
Beragam pola ditampilkan selama festival bunga di Taoyuan. (Sam Yeh/AFP)
Pola bunga memancing pengunjung untuk mengambil foto saat festival bunga. (Sam Yeh/AFP)
Ada pola bunga berbentuk babi. (Sam Yeh/AFP)
Tampilan ladang bunga selama festival bunga di Taoyuan (Sam Yeh/AFP)
Pengunjung berjalan melewati pola bunga selama festival bunga di Taoyuan pada tanggal 10 November 2023. (Sam Yeh/AFP)

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya