Liputan6.com, Jakarta Salah satu yang diburu penonton saat menyaksikan Piala Dunia U-17 adalah merchandise. Di Stadion Manahan Solo, berbagai merchandise khas piala dunia ditawarkan, mulai dari lanyard hingga jersey.
FIFA World Cup U-17 Indonesia bisa disaksikan di Indosiar dan SCTV. Bisa nonton Live 52 pertandingan lengkap hanya di Vidio. Best match di Moji dan Mentari, serta melalui Nex Parabola.
Advertisement