Sempat Tertinggal, Inter Milan Comeback dan Tahan Imbang Benfica

Benfica harus bekerja keras untuk mengimbangi kualitas Inter Milan dalam duel matchday 5 Grup D Liga Champions 2023/2024, Kamis 30 November 2023. Pertandingan berakhir imbang dengan skor 3-3.

oleh Arny Christika Putri diperbarui 30 Nov 2023, 09:00 WIB
Hasil Benfica vs Inter Milan di Liga Champions
Benfica harus bekerja keras untuk mengimbangi kualitas Inter Milan dalam duel matchday 5 Grup D Liga Champions 2023/2024, Kamis 30 November 2023. Pertandingan berakhir imbang dengan skor 3-3.
Bek Benfica #4 Antonio Silva (Kiri) dan penyerang Inter Milan #08 Marko Arnautovic melompat untuk mengejar bola dalam duel matchday 5 Grup D Liga Champions 2023/2024, di Estadio da Luz, Lisbon, Kamis (30/11/2023) dini hari WIB. (CARLOS COSTA / AFP)
Duel Benfica vs Inter Milan berakhir imbang dengan skor 3-3. (PATRICIA DE MELO MOREIRA / AFP)
Benfica sempat unggul 3-0 terlebih dahulu di babak pertama berkat hattrick Joao Mario (5', 13', 34'). (AP Photo/Armando Franca)
Inter baru bangkit di babak kedua untuk menyamakan kedudukan jadi 3-3 berkat gol Marko Arnautovic (51'), Davide Frattesi (58'), dan penalti Alexis Sanchez (72'). (AP Photo/Armando Franca)
Hasil ini tidak mengubah posisi kedua tim di klasemen Grup D Liga Champions 2023/2024. (PATRICIA DE MELO MOREIRA / AFP)
Inter di peringkat dua dengan 11 poin, Benfica di dasar klasemen dengan 1 poin. (CARLOS COSTA / AFP)

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya