Hadiri Rakornas TKN-TKD, Prabowo-Gibran Tampil Bersamaan untuk Kali Pertama di Masa Kampanye Pilpres 2024

Prabowo-Gibran muncul ke publik secara bersamaan saat menghadiri Rakornas TKN-TKD di Jakarta. Ini merupakan yang kali pertama di masa kampanye Pemilu 2024. Kehadiran keduanya disambut meriah pendukungnya.

oleh Helmi Fithriansyah diperbarui 01 Des 2023, 17:45 WIB
Prabowo-Gibran Tampil Bersamaan untuk Kali Pertama di Masa Kampanye Pilpres 2024
Prabowo-Gibran muncul ke publik secara bersamaan saat menghadiri Rakornas TKN-TKD di Jakarta. Ini merupakan yang kali pertama di masa kampanye Pemilu 2024. Kehadiran keduanya disambut meriah pendukungnya.
Pasangan capres-cawapres nomor urut dua, Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka menghadiri Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) di Hotel Borobudur, Jakarta, Jumat (1/12/2023). (merdeka.com/Arie Basuki)
Rakornas tersebut dihadiri oleh seluruh Tim Kampanye Nasional (TKN) dan Tim Kampanye Daerah (TKD) seluruh Indonesia. (merdeka.com/Arie Basuki)
Lantunan yel-yel beserta nyanyian menyambut kedatangan saat Prabowo-Gibran. (merdeka.com/Arie Basuki)
Mereka membawa atribut seperti banner bertuliskan dukungan kepada Prabowo-Gibran. (merdeka.com/Arie Basuki)
Prabowo dan Gibran tampak menyalami satu per satu tamu undangan. (merdeka.com/Arie Basuki)
Ini menjadi kemunculan pertama Prabowo-Gibran secara bersamaan di masa kampanye Pemilu 2024. (merdeka.com/Arie Basuki)
Pasangan capres-cawapres nomor urut dua, Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka menghadiri Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) di Hotel Borobudur, Jakarta, Jumat (1/12/2023). (merdeka.com/Arie Basuki)

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya