VIDEO: Dianggap Banyak Hal Mengejutkan, Debat Cawapres Tuai Beragam Respons Warganet

Penampilan Gibran dalam debat perdana Cawapres dinilai mengejutkan warganet. Meski demikian, istilah solid yang digunakan Gibran pada kedua Cawapres lainnya, ditanggapi negatif, berikut perbincangan Direktur Komunikasi Indonesia Indicator, Rustika Herlambang.

oleh Didi N diperbarui 23 Des 2023, 13:40 WIB

Liputan6.com, Jakarta Penampilan Gibran dalam debat perdana Cawapres dinilai mengejutkan warganet. Meski demikian, istilah solid yang digunakan Gibran pada kedua Cawapres lainnya, ditanggapi negatif, berikut perbincangan Direktur Komunikasi Indonesia Indicator, Rustika Herlambang.

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya