Liputan6.com, Jakarta Jangan heran jika media sosial banyak sekali konten yang kreatif. Seperti konten yang menampilkan tentang cosplay low budget jadi karakter animasi Studio Ghibli yang kelewat unik. Cosplay low budget jadi karakter animasi Studio Ghibli ini dibuat oleh cosplayer bernama Anucha Saengchart.
Mulai dari cosplay karakter babi di film Spirited Away hingga lucunya jadi Totoro, menjadi bukti cosplay jadi karakter animasi Studio Ghibli ini bikin ngakak. Kreativitas Anucha Saengchart dalam membuat karakter apa adanya ini keren pol dan patut diacungi jempol.
Advertisement
Saking kreatifnya, cosplay low budget jadi karakter animasi Studio Ghibli ini disebarluaskan ke media sosial. Siapa sangka, cosplay low budget yang lucu ini menjadi sorotan sehingga viral. Warganet jadi terheran-heran melihat kreativitas karakter Studio Ghibli yang unik banget.
Penasaran kan melihat cosplay low budget jadi karakter animasi Studio Ghibli yang kelewat unik? Berikut Liputan6.com rangkum dari berbagai sumber, cosplay low budget jadi karakter animasi Studio Ghibli yang kelewat unik, Selasa (26/12/2023).
1. Totoro di-cosplay dengan kreatifnya. Keren pol!
Advertisement
2. Serigala di Princess Mononoke nyatanya berhasil di-cosplay hanya dengan kucing.
3. Astaga, ekspresi jadi babinya kocak banget.
Advertisement
4. Hantu Spirited Away berhasil di-cosplay dengan kocaknya.
5. Hanya dengan kaus kaki bisa jadi naga di Spirited Away.
Advertisement