Bermain Kandang, AC Milan Menang Tipis atas Napoli

AC Milan menjamu Napoli di pertandingan pekan ke-24 Serie A 2023/2024. Laga kali ini dimenangkan AC Milan dengan skor 1-0. Gol kemenangan I Rossoneri dicetak oleh Theo Hernandez pada menit ke-25. Kemenangan ini memantapkan AC Milan duduk di posisi ketiga dengan 52 poin dari 24 pertandingan.

oleh Helmi Fithriansyah diperbarui 12 Feb 2024, 08:05 WIB
AC MIlan vs Napoli
AC Milan menjamu Napoli di pertandingan pekan ke-24 Serie A 2023/2024. Laga kali ini dimenangkan AC Milan dengan skor 1-0. Gol kemenangan I Rossoneri dicetak oleh Theo Hernandez pada menit ke-25. Kemenangan ini memantapkan AC Milan duduk di posisi ketiga dengan 52 poin dari 24 pertandingan.
Penyerang AC Milan, Rafael Leao (kiri) bersama Yacine Adli merayakan kemenangan pada akhir pertandingan sepak bola Serie A Italia melawan Napoli di Stadion San Siro, Milan pada 11 Februari 2024. (Isabella BONOTTO/AFP)
Laga kali ini dimenangkan AC Milan dengan skor 1-0. (Isabella BONOTTO/AFP)
Gol kemenangan I Rossoneri dicetak oleh Theo Hernandez pada menit ke-25. (Isabella BONOTTO/AFP)
Sejumlah peluang mencetak gol diciptakan oleh kedua tim, baik AC Milan maupun Napoli. (Isabella BONOTTO/AFP)
Hingga peluit akhir pertandingan dibunyikan tidak ada tambahan gol. (Isabella BONOTTO/AFP)
AC Milan pun sukses mempertahankan keunggulan 1-0 atas Napoli. (Isabella BONOTTO/AFP)
Kemenangan ini memantapkan AC Milan duduk di posisi ketiga dengan 52 poin dari 24 pertandingan. (Isabella BONOTTO/AFP)

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya