RS Polri Gelar Pemeriksaan Kesehatan Gratis bagi Petugas Penyelenggara Pemilu 2024

Petugas medis dari Rumah Sakit Polri melakukan pemeriksaan kesehatan kepada petugas dan panitia penyelenggara Pemilu 2024 di GOR Kecamatan Duren Sawit, Jakarta. Pemeriksaan meliputi pengecekan tekanan darah, gula darah, dan riwayat kesehatan lainnya. Pemeriksaan juga diberikan secara cuma-cuma termasuk kepada warga yang ingin melakukan pengecekan Kesehatan.

oleh Helmi Fithriansyah diperbarui 16 Feb 2024, 14:05 WIB
Pemeriksaan Kesehatan Gratis bagi Petugas Penyelenggara Pemilu 2024
Petugas medis dari Rumah Sakit Polri melakukan pemeriksaan kesehatan kepada petugas dan panitia penyelenggara Pemilu 2024 di GOR Kecamatan Duren Sawit, Jakarta. Pemeriksaan meliputi pengecekan tekanan darah, gula darah, dan riwayat kesehatan lainnya. Pemeriksaan juga diberikan secara cuma-cuma termasuk kepada warga yang ingin melakukan pengecekan Kesehatan.
Petugas medis dari Rumah Sakit Polri melakukan pemeriksaan kesehatan kepada petugas-petugas Pemilu 2024 di GOR Kecamatan Duren Sawit, Jakarta, Jumat (16/2/2024). (merdeka.com/Imam Buhori)
Kegiatan ini dilakukan untuk pengecekan kesehatan para petugas yang menjadi panitia penyelenggara pemilihan umum. (merdeka.com/Imam Buhori)
Pemeriksaan meliputi pengecekan tekanan darah, gula darah, dan riwayat kesehatan lainnya. (merdeka.com/Imam Buhori)
Kegiatan ini diikuti sejumlah elemen panitia penyelenggara pemilihan umum, mulai KPPS hingga petugas pengamanan TPS. (merdeka.com/Imam Buhori)
Pemeriksaan juga diberikan secara cuma-cuma termasuk kepada warga yang ingin melakukan pengecekan Kesehatan. (merdeka.com/Imam Buhori)

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya