Seorang wanita memotret kucing-kucing di kedai kopi La Gatoria Cat Cafe di Medellin, Kolombia, pada tanggal 16 April 2024. (JAIME SALDARRIAGA/AFP)
La Gatoria adalah tempat berkumpulnya para pecinta kucing untuk menikmati kopi dan ditemani hewan-hewan ini. (JAIME SALDARRIAGA/AFP)
Kedai kopi ini berkontribusi meningkatkan kualitas kehidupan kucing-kucing yang ditelantarkan. (JAIME SALDARRIAGA/AFP)
Kedai kopi ini juga memberikan tempat tinggal yang aman dan penuh kasih sayang untuk para kucing. (JAIME SALDARRIAGA/AFP)
Pengunjung bisa berinteraksi langsung dengan para kucing tersebut. (JAIME SALDARRIAGA/AFP)
Kucing-kucing yang ada di kafe ini sudah jinak dan ramah pengunjung. (JAIME SALDARRIAGA/AFP)