PSG Rayakan Gelar Juara Ligue 1 ke-12 dan Ketiga Secara Beruntun

Gelar juara Ligue 1 ini juga menjadi yang ke-12 untuk Paris Saint-Germain. Ini menjadi gelar ketiga bagi PSG secara beruntun sejak musim 2021/2022. Pesta perayaan dilakukan usai berlaga melawan Toulouse di stadion Parc des Princes, Paris pada 12 Mei 2024.

oleh Helmi Fithriansyah diperbarui 13 Mei 2024, 08:00 WIB
PSG Rayakan Gelar Juara Ligue 1 ke-12 dan Ketiga Secara Beruntun
Gelar juara Ligue 1 ini juga menjadi yang ke-12 untuk Paris Saint-Germain. Ini menjadi gelar ketiga bagi PSG secara beruntun sejak musim 2021/2022. Pesta perayaan dilakukan usai berlaga melawan Toulouse di stadion Parc des Princes, Paris pada 12 Mei 2024.
Para pemain dan staf Paris Saint-Germain merayakan gelar juara Ligue 1 Prancis dalam upacara usai pertandingan sepak bola Ligue 1 Prancis melawan Toulouse (TFC) di stadion Parc des Princes, Paris pada 12 Mei 2024. (FRANCK FIFE/AFP)
Tiga kali berturut-turut PSG menjadi juara Liga Prancis sejak musim 2021/2022. (FRANCK FIFE/AFP)
Gelar juara Ligue 1 ini juga menjadi yang ke-12 untuk PSG. (RANCK FIFE/AFP)
Pemain Paris Saint-Germain merayakan dengan trofi juara Ligue 1 Prancis di stadion Parc des Princes, Paris pada 12 Mei 2024. (Miguel MEDINA/AFP)
Penyerang Paris Saint-Germain, Kylian Mbappe (kedua kanan) merayakan dengan trofi juara Ligue 1 Prancis di stadion Parc des Princes, Paris pada 12 Mei 2024. (MIGUEL MEDINA/AFP)
Para pemain Paris Saint-Germain merayakan dengan trofi juara Ligue 1 Prancis di stadion Parc des Princes, Paris pada 12 Mei 2024. (FRANCK FIFE/AFP)
Penyerang Paris Saint-Germain, Kylian Mbappe (kiri) dan Ethan Mbappe berpose bersama ibu mereka Fayza Lamari di stadion Parc des Princes, Paris pada 12 Mei 2024. (Franck FIFE/POOL/AFP)
Penyerang Paris Saint-Germain, Kylian Mbappe merayakan dengan trofi juara Ligue 1 Prancis di stadion Parc des Princes, Paris pada 12 Mei 2024. (FRANCK FIFE/POOL/AFP)

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya