Sehari Menjelang Idul Adha, Penjualan Kambing Kurban Meningkat

Sehari menjelang Iduladha 1445 Hijriah, penjualan hewan kurban di kawasan Tanah Abang, Jakarta Pusat mengalami peningkatan.

oleh Arny Christika Putri diperbarui 16 Jun 2024, 19:05 WIB
penjualan kambing kurban meningkat
Sehari menjelang Iduladha 1445 Hijriah, penjualan hewan kurban di kawasan Tanah Abang, Jakarta Pusat mengalami peningkatan.
Sebuah Bajaj mengangkut kambing kurban yang dibeli untuk diantarkan kepada konsumen di kawasan Tanah Abang, Jakarta Pusat, Minggu (16/6/2024). (merdeka.com/Arie Basuki)
Penjualan hewan kurban di kawasan Pasar Tanah Abanh meningkat sebesar 100 persen dibandingkan tahun. (merdeka.com/Arie Basuki)
Dimana sehari menjelang Idul Adha, pedagang mampu menjual sekitar 230 kambing dengan harga antara Rp 3,5 hingga Rp 10 juta. (merdeka.com/Arie Basuki)
kambing kurban yang dibeli untuk diantarkan kepada konsumen di kawasan Tanah Abang, Jakarta Pusat, Minggu (16/6/2024). (merdeka.com/Arie Basuki)
Diketahui, Kementerian Agama RI menetapkan 1 Zulhijah 1445 Hijriyah jatuh pada hari Sabtu (8/6/2024) sehingga hari raya Idul Adha jatuh pada 17 Juni. (merdeka.com/Arie Basuki)
Pengendara motor membawa kambing kurban yang dibeli untuk diantarkan kepada konsumen di kawasan Tanah Abang, Jakarta Pusat, Minggu (16/6/2024). (merdeka.com/Arie Basuki)
Pedagang bersiap mengantarkan kambing kurban kepada konsumen di kawasan Tanah Abang, Jakarta Pusat, Minggu (16/6/2024). (merdeka.com/Arie Basuki)

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya