Pemain bertahan Jerman, Joshua Kimmich bersama rekan setimnya mengikuti sesi latihan di Herzogenaurach, pada 28 Juni 2024. (Tobias SCHWARZ/AFP)
Di babak 16 besar Euro 2024, timnas Jerman akan berhadapan dengan Denmark. (Tobias SCHWARZ/AFP)
Laga Jerman melawan Denmark akan berlangsung di BVB Stadium, Dortmund pada Minggu (30/6/2024) pukul 02.00 WIB dini hari. (Tobias SCHWARZ/AFP)
Jerman lolos 16 besar Euro 2024 usai menjadi juara Grup A dengan mengoleksi tujuh poin dari tiga pertandingan. (Tobias SCHWARZ/AFP)
Jerman berhasil mengalahkan Skotlandia dan Hungaria, serta imbang lawan Swiss. (Tobias SCHWARZ/AFP)
Laga antara Jerman dan Denmark di Euro 2024 mengingatkan memori pada pertandingan final Euro1992. (Tobias SCHWARZ/AFP)
Pada final Euro 1992, Jerman kalah dari Denmark dengan skor 0-2. (Tobias SCHWARZ/AFP)
Di Euro 2012, Jerman dan Denmark berjumpa di fase grup. Kali ini giliran Jerman yang mempecundangi Denmark dengan skor 2-1. (Tobias SCHWARZ/AFP)