Daihatsu Hadirkan Unit Terbaru di GIIAS 2024

PT Astra Daihatsu Motor (ADM) menghadirkan beragam promo menarik selama gelaran GAIKINDO Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2024. Daihatsu juga menyediakan paket penjualan spesial selama 11 hari pameran yang berlangsung mulai 18–28 Juli di ICE BSD City, Tangerang. Pada GIIAS 2024, Daihatsu menampilkan total 14 unit. Diantaranya 1 unit mobil listrik konsep Daihatsu me:MO, 1 unit Japan Domestic Market Rocky e-Smart Hybrid.

oleh Helmi Fithriansyah diperbarui 18 Jul 2024, 20:05 WIB
Daihatsu Hadirkan Unit Terbaru di GIIAS 2024
PT Astra Daihatsu Motor (ADM) menghadirkan beragam promo menarik selama gelaran GAIKINDO Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2024. Daihatsu juga menyediakan paket penjualan spesial selama 11 hari pameran yang berlangsung mulai 18–28 Juli di ICE BSD City, Tangerang. Pada GIIAS 2024, Daihatsu menampilkan total 14 unit. Diantaranya 1 unit mobil listrik konsep Daihatsu me:MO, 1 unit Japan Domestic Market Rocky e-Smart Hybrid.
Deretan mobil Daihatsu yang dipamerkan pada ajang Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2024 di Indonesia Convention Exhibition (ICE) BSD, Kabupaten Tangerang, Banten, Kamis (18/7/2024). (Liputan6.com/Angga Yuniar)
PT Astra Daihatsu Motor (ADM) menghadirkan beragam promo menarik selama gelaran GAIKINDO Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2024. (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Daihatsu menyediakan paket penjualan spesial selama 11 hari pameran yang berlangsung mulai 18–28 Juli di ICE BSD City, Tangerang. (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Pada gelaran GIIAS 2024, PT Astra Daihatsu Motor (ADM) mengangkat tema Grow For Better Tomorrow. (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Pada GIIAS 2024, Daihatsu menampilkan total 14 unit. (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Diantaranya 1 unit mobil listrik konsep Daihatsu me:MO, 1 unit Japan Domestic Market Rocky e-Smart Hybrid. (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Daihatsu juga menampilkan 2 unit model modifikasi sebagai sarana inspirasi yakni Rocky Crossfield dan Terios Graphite, serta 1 unit Xenia varian baru ADS X. (Liputan6.com/Angga Yuniar)

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya