Jenazah Wakil Presiden RI ke-9 Hamzah Haz Diberangkatkan untuk Dimakamkan

Hamzah Haz wafat pada Rabu pagi sekitar pukul 09.30 WIB pada usia 84 tahun. Hamzah Haz merupakan Wakil Presiden ke-9 Republik Indonesia dan tokoh politik dari Partai Persatuan Pembangunan (PPP). Semasa hidupnya, Hamzah Haz juga pernah menduduki jabatan Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan sejak 1998 hingga 2007. Hamzah Haz juga pernah menjadi kandidat Calon Presiden RI pada Pemilu 2004. Kala itu, ia berpasangan dengan Agum Gumelar.

oleh Helmi Fithriansyah diperbarui 24 Jul 2024, 17:00 WIB
Jenazah Wakil Presiden RI ke-9 Diberangkatkan untuk Dimakamkan
Hamzah Haz wafat pada Rabu pagi sekitar pukul 09.30 WIB pada usia 84 tahun. Hamzah Haz merupakan Wakil Presiden ke-9 Republik Indonesia dan tokoh politik dari Partai Persatuan Pembangunan (PPP). Semasa hidupnya, Hamzah Haz juga pernah menduduki jabatan Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan sejak 1998 hingga 2007. Hamzah Haz juga pernah menjadi kandidat Calon Presiden RI pada Pemilu 2004. Kala itu, ia berpasangan dengan Agum Gumelar.
Kerabat membawa foto almarhum Wakil Presiden ke-9 Republik Indonesia, Hamzah Haz di Jalan Tegalan, Matraman, Jakarta, Rabu (24/7/2024). (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Hamzah Haz wafat pada Rabu pagi sekitar pukul 09.30 WIB pada usia 84 tahun. (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Hamzah Haz merupakan tokoh politik dari Partai Persatuan Pembangunan (PPP). (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Di PPP, Hamzah Haz eksis sejak masa Orde Baru hingga reformasi. (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Semasa hidupnya, Hamzah Haz juga pernah menduduki jabatan Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan sejak 1998 hingga 2007. (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Hamzah Haz juga pernah menjadi kandidat Calon Presiden RI pada Pemilu 2004. Kala itu, ia berpasangan dengan Agum Gumelar. (Liputan6.com/Angga Yuniar)
Hamzah Haz merupakan Wakil Presiden RI terakhir yang dipilih melalui proses pemilihan di Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR). (Liputan6.com/Angga Yuniar)

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya