Lolos ke Semifinal, Gregoria Mariska Tunjung Jaga Asa Medali Olimpiade Paris 2024

Gregoria Mariska Tunjung berhasil mengalahkan Ratchanok Intanon dua set langsung (25-23 dan 21-9). Kemenangan atas Ratchanok Intanon sekaligus mengantar Gregoria Mariska Tunjung berlaga di semifinal bulu tangkis tunggal putri selama Olimpiade Paris 2024. Laga Gregoria Mariska Tunjung melawan Ratchanok Intanon berlangsung ketat dan sengit. Beberapa kali Gregoria Mariska Tunjung jatuh bangun sebelum merebut tiket semifinal Olimpiade Paris 2024.

oleh Helmi Fithriansyah diperbarui 03 Agu 2024, 18:05 WIB
Lolos ke Semifinal, Gregoria Mariska Tunjung Jaga Asa Medali Olimpiade Paris 2024
Gregoria Mariska Tunjung berhasil mengalahkan Ratchanok Intanon dua set langsung (25-23 dan 21-9). Kemenangan atas Ratchanok Intanon sekaligus mengantar Gregoria Mariska Tunjung berlaga di semifinal bulu tangkis tunggal putri selama Olimpiade Paris 2024. Laga Gregoria Mariska Tunjung melawan Ratchanok Intanon berlangsung ketat dan sengit. Beberapa kali Gregoria Mariska Tunjung jatuh bangun sebelum merebut tiket semifinal Olimpiade Paris 2024.
Pebulutangkis tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung merayakan kemenangan atas Ratchanok Intanon dari Thailand dalam pertandingan perempat final bulu tangkis tunggal putri selama Olimpiade Paris 2024 di Porte de la Chapelle Arena, Paris, 3 Agustus 2024. (Luis TATO/AFP)
Gregoria Mariska Tunjung berhasil mengalahkan Ratchanok Intanon dua set langsung (25-23 dan 21-9). (Luis TATO/AFP)
Kemenangan atas Ratchanok Intanon sekaligus mengantar Gregoria Mariska Tunjung berlaga di semifinal bulu tangkis tunggal putri selama Olimpiade Paris 2024. (Antonin THUILLIER/AFP)
Laga Gregoria Mariska Tunjung melawan Ratchanok Intanon berlangsung ketat. (Arun SANKAR/AFP)
Di set pertama, kedua pemain saling kejar angka. Set pertama dimenangkan Gregoria Mariska Tunjung dengan 25-23. (Antonin THUILLIER/AFP)
Di set kedua, duel sengit kedua pemain kembali terjadi. (Arun SANKAR/AFP)
Hingga interval set kedua, Gregoria Mariska Tunjung memimpin 11-6. (Luis TATO/AFP)
Gregoria Mariska Tunjung menutup set kedua dengan keunggulan 21-9. (ARUN SANKAR/AFP)
Lolosnya Gregoria Mariska Tunjung ke semifinal bulu tangkis tunggal putri sekaligus mempertahankan harapan kontingen Indonesia untuk meraih medali di ajang Olimpiade Paris 2024. (ARUN SANKAR/AFP)

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya