Liputan6.com, Jakarta Pasangan kekasih El Rumi dan Syifa Hadju beberapa waktu belakangan ini memang kerap mencuri perhatian. Paling baru yang ramai diperbincangkan netizen adalah hubungan persahabatan Syifa Hadju dan Marsha Aruan yang diketahui merupakan mantan kekasih El Rumi.
Marsha dan El diketahui sempat jalani 5 tahun pacara dan berpisah karena berbeda keyakinan. Dalam momen liburannya di Bali, El dan Syifa sempat bertemu dengan Marsha Aruan waktu di restoran mertua Jennifer Coppen. Banyak netizen menyebut pertemuan ini cukup canggung.
Advertisement
Padahal Syifa Hadju dan Marsha Aruan dikenal sudah menjalin persahabat sejak lama. Bahkan pada awal tahun 2023 lalu, keduanya sempat menjalani liburan bareng ke Singapura bersam dengan Kesha Ratuliu. Berikut 7 potret persahabatan Syifa Hadju dan Marsha Aruan yang Liputan6.com kutip dari Instagram @syifahadju, Jumat (9/8/2024)
Baca Juga
1. Begini potret Syifa Hadju bareng Marsha Aruan waktu menikmati momen liburan bareng
Advertisement
2. Diketahui bahwa dua selebriti ini sudah cukup lama menjalin persahabatan
3. Dalam momen liburannya, keduanya banyak abadikan momen seru bersama
Advertisement
4. Diketahui bahwa dalam momen liburan tersebut, keduanya nikmati liburan ke Singapura
5. Marsha Aruan diketahu sebagai mantan El Rumi dan saat ini Syifa Hadju jadi kekasih El yang baru
Advertisement
6. Dalam momen liburannya, ada pula kehadiran Kesha Ratuliu
7. Sudah bersahabat sejak lama, kini hubungan keduanya sedang jadi perbincangan hangat netizen
Advertisement