Liputan6.com, Jakarta Drama Jepang Falling High School Girl and Irresponsible Teacher menceritakan tentang putus asa dan harapan. Seorang Siswi SMA berprestasi ingin mengakhiri hidupnya karena putus cinta.
Namun, secara tak terduga, Ia bertemu dengan seorang guru pemalas. Lalu, Keduanya menjalin hubungan dan saling menemukan harapan baru untuk hidup dan cinta.
Advertisement
Berikut ini adalah sinopsis dari Falling High School Girl and Irresponsible Teacher season 2 yang sudah tersedia di platfrom streaming online Vidio.
Sinopsis
Mikoto Ochiai adalah seorang siswa yang dikenal di sekolahnya karena prestasi akademis yang cemerlang. Tetapi, belakangan ini ia mengalami patah hati akibat penolakan cinta yang membuatnya mempertimbangkan keputusan tragis.
Ketika Mikoto memutuskan untuk melompat dari atap sekolah, ia diselamatkan oleh Jin Haiba, seorang guru fisika yang pemalas dan memiliki kebiasaan berjudi. Guru ini mengajaknya berpura-pura menjadi kekasihnya agar ia tidak melanjutkan rencananya yang nekat.
Meskipun awalnya ragu dengan tawaran tersebut, Mikoto akhirnya memasuki hubungan pura-pura bersama Jin tanpa adanya perasaan romantis; di season 2 ini, hubungan mereka semakin intens dan alasan di balik ketertarikan satu sama lain mulai terungkap.
Advertisement
Link Nonton Falling High School Girl and Irresponsible Teacher Season 2
Drama ini bergenre romansa dan komedi. Kamu bisa nonton Falling High School Girl and Irresponsible Teacher season 2 sub Indo di platform streaming Vidio.
Kamu juga bisa menemukan berbagai streaming tontonan menarik lainnya di Vidio, seperti streaming film online, nonton Film Indonesia, Film Hollywood, Film Bollywood, dan berbagai jenis film lainnya.
Yuk, download aplikasi Vidio di ponsel kamu melalui Google Play Store atau App Store untuk menikmati pengalaman menonton kapan pun dan di mana pun hanya di Vidio.