[FOTO] Taman Cantik Ini Bekas Pemukiman Kumuh

Sebuah taman cantik berdiri di wilayah Pedongkelan. Dahulu di tempat ini merupakan areal pemukiman yang masuk dalam kawasan Waduk Ria Rio yang tampak kumuh. (Liputan6.com/Herman Zakharia)

oleh reza diperbarui 23 Nov 2013, 04:32 WIB
7-taman-cantik-riario-131123c.jpg
Sebuah taman cantik berdiri di wilayah Pedongkelan. Dahulu di tempat ini merupakan areal pemukiman yang masuk dalam kawasan Waduk Ria Rio yang tampak kumuh. (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Penduduk sekitar tampak masih ada yang mengambil enceng gondok untuk dijual ke petani ikan. (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Beberapa bangunan yang sempat menjadi pemukiman kumuh sebagian besar dihancurkan dan rata dengan tanah. (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Waduk seluas 9 hektar ini kini tersisa 4,5 hektar dan hampir seluruh permukaan waduk tertutupi enceng gondok. Secara perlahan, enceng gondok berkurang hingga permukaan air waduk terlihat lagi. (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Proyek Waduk Ria Rio di wilayah Pedongkelan, Pulogadung, Jakarta Timur masih belum selesai. Tampak sebuah eskavator tengah mengambil enceng gondok yang tumbuh subur di waduk ini. (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Di taman ini tersedia beberapa bangku taman dan terdapat lintasan untuk orang-orang berjalan. (Liputan6.com/Herman Zakharia)
Sebuah taman cantik berdiri di wilayah Pedongkelan. Dahulu di tempat ini merupakan areal pemukiman yang masuk dalam kawasan Waduk Ria Rio yang tampak kumuh. (Liputan6.com/Herman Zakharia)

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya