Hindari Serangan Israel, Warga Palestina Berbondong-bondong Tinggalkan Beit Lahiya

Sebuah serangan Israel menghantam wilayah Beit Lahiya, sebuah kota di Gaza utara pada Sabtu (19/10/2024) malam. Kantor media pemerintah daerah setempat mengatakan serangan Israel tersebut menewaskan sedikitnya 73 warga Palestina. Lebih dari 100 orang lainnya terluka dan beberapa orang hilang.

oleh Helmi Fithriansyah diperbarui 22 Okt 2024, 15:15 WIB
Hindari Serangan Israel, Warga Palestina Berbondong-bondong Tinggalkan Beit Lahiya
Sebuah serangan Israel menghantam wilayah Beit Lahiya, sebuah kota di Gaza utara pada Sabtu (19/10/2024) malam. Kantor media pemerintah daerah setempat mengatakan serangan Israel tersebut menewaskan sedikitnya 73 warga Palestina. Lebih dari 100 orang lainnya terluka dan beberapa orang hilang.
Warga Palestina berjalan di sebuah jalan dengan membawa barang-barang mereka setelah meninggalkan rumah mereka di Beit Lahia, Jalur Gaza utara pada Selasa 22 Oktober 2024. (Islam AHMED/AFP)
Sebuah serangan Israel menghantam wilayah Beit Lahiya, sebuah kota di Gaza utara pada Sabtu (19/10/2024). (Islam AHMED/AFP)
Kantor media pemerintah daerah setempat mengatakan serangan Israel tersebut menewaskan sedikitnya 73 warga Palestina. (Islam AHMED/AFP)
Lebih dari 100 orang lainnya terluka dan beberapa orang hilang. (Islam AHMED/AFP)
Petugas medis di Jalur Gaza melaporkan, serangan udara Israel tersebut menargetkan sebuah gedung bertingkat dan merusak sejumlah rumah di dekatnya. (Islam AHMED/AFP)

Rekomendasi

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya