Lebih dari Setahun, Serangan Israel Rampas Hak Anak di Gaza
Invasi militer Israel yang memasuki tahun kedua sejak pertama kali memuncak pada 7 Oktober 2023 berdampak serius pada anak-anak. Selain menjadi korban langsung serangan Israel, anak-anak pengungsi Palestina juga rentan dengan trauma psikologis, kebutuhan dasar, akses pendidikan, serta kesehatan. Serangan Israel yang hingga kini kian gencar dilakukan berpotensi kuat menyebabkan anak-anak di Gaza melewatkan dua tahun ajaran sekolah. Pelarangan aktivitas UNRWA—sebuah badan Perserikatan Bangsa-Bangsa untuk pengungsi Palestina—semakin memperburuk situasi di Gaza. Hingga Agustus 2024, lebih dari 16.000 anak Palestina tewas dalam serangan Israel di Gaza dan 3.500 lainnya menghadapi risiko kematian di tengah kekurangan makanan dan kekurangan gizi.
diperbarui 11 Nov 2024, 10:00 WIBAdvertisement
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Jadwal Pertandingan Mike Tyson vs Jake Paul, Merebutkan Hadiah Senilai Rp1,2 Triliun
Momen Lucu Pemain Timnas Indonesia Usili Shin Tae-yong Jelang Laga Lawan Jepang
14 November Memperingati Hari Apa? Hari Diabetes Sedunia hingga Hari Sabuk Pengaman di Amerika Serikat
Jurus Andalan Sri Mulyani Hadang Barang Ilegal Masuk Indonesia
Ada Lomba Mirip Nicholas Saputra, Ini 5 Seleb yang Mau Didaftarin Warganet
Penjualan Daihatsu Tembus 140 Ribu Unit hingga Oktober 2024
VIDEO: Erick Thohir Sidak Stadion GBK Jelang Indonesia vs Jepang
Mengenal WS Adalah: Definisi, Manfaat, dan Penerapannya
Kaesang Pangarep Minta Anak Muda Tak Ragu Pilih Ahmad Luthfi dan Yoyok Sukawi di Pilkada 2024
Memahami Ketones: Apa Itu dan Manfaatnya bagi Tubuh
VIDEO: Pembunuh Istri Dokter Spesialis Terancam 15 Tahun Penjara
Kampanye Akbar, Pendukung Ridwan Kamil-Suswono Bentangkan Spanduk ‘Gibranku’