Indonesia-Korsel Kembangkan Industri Perikanan

Dalam upaya meningkatkan kerjasama kelautan dan perikanan Indonesia dan Korea Selatan, Menteri Kelautan dan Perikanan, Sharif C Sutardjo menerima kunjungan Menteri Pangan,Pertanian,Kehutanan dan Perikanan Republik of Korea Selatan, Suh Kyu Yong, Rabu (23/11).

oleh Wawan Isab Rubiyanto diperbarui 25 Nov 2011, 04:53 WIB
111124bmkp2.jpg
Dalam upaya meningkatkan kerjasama kelautan dan perikanan Indonesia dan Korea Selatan, Menteri Kelautan dan Perikanan, Sharif C Sutardjo menerima kunjungan Menteri Pangan,Pertanian,Kehutanan dan Perikanan Republik of Korea Selatan, Suh Kyu Yong, Rabu (23/11).
Citizen6, Jakarta: "Industrialisasi perikanan melalui penguatan industri perikanan dalam negeri merupakan strategi yang akan dilaksanakan", tambah MKP Sharif C Sutardjo. (Pengirim: Efrimal Bahri)
Citizen6, Jakarta: Dihadapan Yong, Sharif menegaskan bahwa perikanan akan dikembangkan berbasiskan industri agar produk perikanan yang dihasilkan memiliki nilai tambah dan meningkatkan pendapatan masyarakat. (Pengirim: Efrimal Bahar)
Dalam upaya meningkatkan kerjasama kelautan dan perikanan Indonesia dan Korea Selatan, Menteri Kelautan dan Perikanan, Sharif C Sutardjo menerima kunjungan Menteri Pangan,Pertanian,Kehutanan dan Perikanan Republik of Korea Selatan, Suh Kyu Yong, Rabu (23/11).

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya