Latgabma Keris Woomera 2024, 3.000 Personel Marinir Indonesia-Australia Mendarat di Situbondo
3.000 personel marinir Indonesia dan Australia menggelar latihan gabungan bersama di pantai Banongan, Situbondo, Jawa Timur. Latihan bersama ini tindak lanjut dari perjanjian kerja sama pertahanan antara Australia dan Indonesia. Latihan Gabungan Marinir (Latgabma) dengan sandi Keris Woomera 2024 ini merupakan latihan militer bilateral terbesar antara TNI dan Angkatan Bersenjata Australia. Latihan ini juga untuk melawan ancaman keamanan di kawasan Asia-Pasifik. Sejumlah tank, kapal perang, pesawat tempur, kapal pendarat, serta helikopter serbu dikerahkan dalam latihan bersama ini. Latgabma Keris Woomera 2024 merupakan salah satu bentuk latihan peperangan yang kompleks, yakni pertempuran amfibi yang melibatkan berbagai unsur.
diperbarui 13 Nov 2024, 17:00 WIBAdvertisement
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Polisi Ungkap 619 Kasus Judi Online Selama November 2024, 734 Orang Jadi Tersangka
Tantangan Pertumbuhan Industri Otomotif terhadap Opsen Pajak
Tips Wajah Awet Muda: Panduan Lengkap Merawat Kulit untuk Penampilan Lebih Muda
100 Kata Plesetan Viral yang Lucu dan Gokil, Bisa Mengubah Harimu Jadi Lebih Ceria
Grant Thornton: Memasuki 2025, Tekanan Inflasi hingga Geopolitik Bayangi Ekonomi Global
Apa Arti Mimpi Anak Bayi: Tafsir Lengkap dan Maknanya
Tips Agar Puding Tidak Berair: Panduan Lengkap Membuat Puding Sempurna
Tengok Gerak Harga Kripto ARB Coin Hari ini Kamis 21 November 2024
Tom Lembong Beber Kinerja Selama Jadi Mendag: Saya Tidak Pernah Jadi Subjek Investigasi BPK
Tips Menurunkan Kolesterol: Panduan Lengkap untuk Hidup Sehat
VIDEO: Kendalikan Narkoba dari Penjara! Kini 15 Napi Dipindah ke Nusa Kambangan
Pentingnya Pemahaman Fikih Sosial di Era Medsos guna Menghindari Kesalahan Pemahaman Beragama