Punya Duit, Charly 'Setia' Nujuh Bulanan Anak Kedua

Charly Bahagia. Bekas vokalis ST12 itu tengah menanti kelahiran anak keduanya yang segera lahir dari rahim sang istri, Regina. Pada kehamilan kedua Regina, Charly bak ketiban durian runtuh.

oleh Ari Wicaksono diperbarui 23 Des 2012, 11:11 WIB
Charly Bahagia. Bekas vokalis ST12 itu tengah menanti kelahiran anak keduanya yang segera lahir dari rahim sang istri, Regina. Pada kehamilan kedua Regina, Charly bak ketiban durian runtuh.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya