Nasib Bayi Tanpa Batok Kepala

Seorang bayi tanpa batok kepala di Kabupaten Merangin, Jambi, hanya dirawat di rumah seadanya. Klinik tempatnya dilahirkan maupun rumah sakit lain di Kabupaten Merangin tidak memiliki fasilitas memadai untuk merawatnya.

oleh andiyanto diperbarui 13 Okt 2012, 13:59 WIB
Seorang bayi tanpa batok kepala di Kabupaten Merangin, Jambi, hanya dirawat di rumah seadanya. Klinik tempatnya dilahirkan maupun rumah sakit lain di Kabupaten Merangin tidak memiliki fasilitas memadai untuk merawatnya.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya