Dua bulan jelang pameran akbar Internationale Funkausstellung (IFA) di Berlin, Sony membagikan undangan sebuah acara. Undangan itu bertempat di lokasi yang sama dengan perhelatan pameran.
Dalam undangan tersebut, Sony terlihat mengadakan acara tepat di hari pertama penyelenggaraan IFA. Acara akan diadakan pada 4 September jam 16.15 - 17.00 waktu Jerman. Demikian dilansir laman Phone Arena, Jumat (12/7/2013).
Kuat dugaan perusahaan asal Jepang ini akan memperkenalkan smartphone teranyarnya yang berbana i1. Smartphone ini lebih dikenal dengan kode nama Honami. Mengandalkan kamera 20 megapiksel sebagai fitur utama, Honami kabarnya akan menjadi Android cameraphone unggulan Sony.
Kabarnya Sony Honami dipersenjatai layar 5 inci dengan resolusi 1080p. Untuk menunjang kinerja, Sony mengaopsi prosesor Snapdragon 800. Seperti apa kebenarannya? Tentu menarik untuk ditunggu.
(vin/gal)
Sony Bagikan Undangan Media, Rilis Smartphone Berkamera 20MP?
Sony terlihat mengadakan acara tepat di hari pertama penyelenggaraan IFA.
diperbarui 13 Jul 2013, 08:15 WIBAdvertisement
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
3 Resep Olahan Bihun Jadi Lauk Sekaligus Camilan Gurih, dari Nugget sampai Martabak
Isuzu Indonesia Siap Produksi Kendaraan Listrik Niaga
Ada Cuti Bersama di Desember 2024, Cek Tanggal dan Harinya
25 November 2009: Hujan 4 Jam Picu Banjir di Jeddah Arab Saudi, 77 Orang Tewas
Analis Peringatkan Harga Bitcoin Bisa Turun Secara Tiba-Tiba
Tak Ada Periode Lock-Up, Begini Strategi IPO Adaro Andalan Indonesia
Profil Paslon Pilgub Sumatera Selatan 2024, Berikut Partai Pengusungnya
Sekjen PDIP Sebut Pramono Anung-Rano Karno Akan Mencoblos Pilkada di Jakarta
Akademi Persib Cimahi Rebut Tiket Wakili Indonesia di Gothia Cup 2025, Didamping 8 Pemain Terbaik
Hasil Survei Pilkada Kaltim: Isran–Hadi Unggul dari Rudy-Seno
Menurut Ustadz Das’ad Latif Sosok Ini Elektabilitasnya Paling Tinggi, tapi Tidak Ada yang Suka
Banda Neira, Jejak Rempah yang Mengubah Sejarah Dunia