Olympiacos secara resmi telah mendapatkan Javier Saviola. Pemain kebangsaan Argentina tersebut sukses didaratkan setelah kontraknya bersama Malaga berakhir pada 30 Juni lalu.
Oleh klub asal Yunani tersebut, Saviola diberikan kontrak selama dua tahun. Namun tak dijelaskan soal besaran gaji yang bakal diterima mantan pemain Barcelona dan Real Madrid ini.
Musim lalu, Saviola gagal menunjukkan performa gemilangnya di Malaga. Ia hanya mencatatkan sembilan gol dari 37 penampilannya di semua ajang. Sempat ingin berlabuh ke Santos, Saviola akhirnya justru memilih ke Olympiakos dan bergabung bersama mantan pelatih Sevilla, Jose Miguel 'Michel' del Campo.
Saviola pernah digadang-gadang sebagai penerus Diego Maradona. Namun karena penampilannya yang tak konsisten, ia jadi tersingkir dari skuat Timnas Argentina. Cedera kambuhan yang dialaminya juaga membuat Saviola harus banyak menempati bangku cadangan beberapa tim yang sempat dibelanya. (FE)
Klub Yunani Resmi Tampung Mantan Pemain Malaga
Selain Malaga, sang pemain pernah memperkuat Barcelona, Real Madrid, dan Benfica.
diperbarui 25 Jul 2013, 01:48 WIBAdvertisement
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Mengenal e3, Platform Teknologi Baru BYD yang Tersemat di Denza Z9 GT
FPCI Rancang CIFP 2024 Jadi Platform Diskusi Kebijakan Luar Negeri Prabowo-Gibran
Ilmu Fikih Adalah Pedoman Hukum Islam yang Komprehensif
Rayakan HUT ke-18, Paramount Gelar Fun Color Run dan Acara CSR
TNI AD Gelar Latihan Terpadu Penjinakan Bahan Peledak di Bandara Soekarno-Hatta
6 Potret Kedekatan Maria Theodore dan Devano Danendra di Lokasi Syuting Zona Merah
Pneumonia Bisa Mematikan, Ini 5 Langkah Cegah Penyakit Peradangan pada Paru
Spotify Simpan Riwayat Dengar Musik hingga 90 Hari, Begini Cara Pakainya
Cara Bikin Sambal Geprek yang Pedas Nendang dan Nikmat
4 Pemain Manchester United Bikin Ruben Amorim Kesal usai Gagal Menang di Laga Debut
Mengenal Bromo Transit Park, Wisata Alam Sejuk di Malang
Perusahaan Ini Cuan Rp 7,9 Triliun Sehari dari Bitcoin