Juventus sepertinya belum mau kehilangan Mauricio Isla. Pemain yang jadi incaran Inter Milan itu dikabarkan tak bakal dilepas jika Juve belum mendapatkan Juan Camilo Zuniga dari Napoli.
Direktur umum Juve, Beppe Marotta menegaskan timnya tak bakal melakukan negosiasi transfer dengan Inter. Ia juga mengatakan, pihaknya kini sudah mengakhiri pembicaraan dengan Napoli soal transfer Zuniga.
"Isla ke Inter? Untk saat ini dia masih tinggal di sini. Lalu Zuniga datang dari Napoli? saya tidak berpikir kalau ia akan tiba di sini," tegasnya.
Zuniga disebut sebagai pemain bidikan utama Juve. Namun Napoli ngotot tak mau menjual pemain kebangsaan Kolombia tersebut. Terlebih setelah pelatih Rafael Benitez ingin menjadikannya sebagai punggawa inti di skuat Il Partenopei.
Adapun Isla, penampilannya mampu menarik perhatian pelatih Inter, Walter Mazzarri. Oleh pelatih berusia 51 tahun tersebut, peran Isla sebagai tembok pertahanan diharapkan bisa memperkuat lini belakang I Nerazzurri yang musim lalu kerap dijebol oleh tim lain. (FI)
Isla Tak ke Inter, Zuniga Bertahan di Napoli
Sulitnya memboyong Juan Camilo Zuniga membuat Juventus enggan untuk melepas Mauricio Isla ke Inter Milan.
diperbarui 27 Jul 2013, 16:09 WIBAdvertisement
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
KPU Bengkulu Jelaskan Status Pencalonan Cagub Petahana Usai Terjaring OTT KPK
Maarten Paes dan Luna Bijl Liburan di Bali, Tonton Tari Kecak sampai Makan Bubur Ayam
Profil Singkat Paslon Pilgub Riau 2024, Berikut Partai Pengusungnya
Jadwal Sholat DKI Jakarta, Jawa dan Seluruh Indonesia Hari Ini Senin 25 November 2024
60 Bus Listrik Beroperasi di Kota Medan, Transportasi Massal Berteknologi yang Zero Emissions
Megawati Bakal Nyoblos Pilkada Jakarta Bareng Keluarga di Kebagusan
2 Hal yang Paling Banyak Memasukkan Orang ke Surga, Apa Saja?
Profil Paslon Pilgub Sumatera Barat 2024, Mahyeldi-Vasko dan Epyardi-Ekos
Terapi Wicara dan Pentingnya Penanganan Komprehensif Pasien Pascaoperasi Celah Bibir
Jangan Merasa Kalah saat Tholabul Halal meski ke Nonmuslim, Ini Maksud Gus Baha
Simak, Makna dan Lirik Lagu Hymne Guru
Anggota DPR: Kasus Polisi Tembak Polisi jadi Momentum Evaluasi Penggunaan Senjata Api