Pulang kampung alias mudik adalah salah satu tradisi masyarakat Indonesia di saat Hari Raya Idul Fitri. Momen suci dan membahagiakan ini kerap dimanfaatkan pencuri untuk menguras harta benda pemudik. Tamu tak diundang yang tak pernah diharapkan kehadirannya ini biasanya mengincar rumah-rumah kosong yang ditinggal mudik Lebaran. Anda yang ingin mudik dapat mencontek tips dari Agung Hercules:
1. Kunci, kunci, dan kuci..
"Dipastiin semua jalan masuk menuju rumah terkunci rapat seperti jendela, pintu rumah, pintu pagar, dan pintu masuk lainnya. Kalau ada kunci yang rusak atau nggak berfungsi maksimal, sebaiknya diganti atau diperbaiki dulu supaya penguncian lebih optimal."
2. Menipu dengan sandal
"Ketika rumah atau kamar tinggalkan mudik, coba deh itu sandal atau sepatu taruh di depan kamar atau halaman rumah. Tujuannya? Untuk mengecoh calon pencuri. Kan jadinya seolah-olah di dalam rumah atau kamar itu masih ada orangnya. Padahal lagi pada mudik. Atau bisa juga ngidupin radio,"
3. Jangan tinggalkan barang berharga
"Saat mau berangkat mudik, pastikan semua barang-barang berharga sudah dibawa atau disimpan di tempat aman. Baik aman karena disimpan di tempat tertentu atau aman karena dititipkan kepada tetangga atau orang terdekat yang tidak mudik."
4. Titip rumah
"Kalau punya saudara, sahabat, atau tetangga dekat yang nggak mudik, titipin aja rumah atau kamar pas lagi pulang kampung. Minta aja supaya mereka ngecek kondisi rumah atau kamar. Kan enak karena mereka juga bisa ikut bantuin ngamanin rumah."
4 Tips Agung Hercules Meninggalkan Rumah Saat Mudik Lebaran
Momen suci Hari Raya Idul Fitri kerap dimanfaatkan pencuri untuk menguras harta benda pemudik. Ini tips aman meninggalkan rumah saat mudik.
Diperbarui 05 Agu 2013, 21:00 WIBAdvertisement
Advertisement
POPULER
1 2 Liga InternasionalManchester United Siapkan Manuver Gila Tawar Bintang Barcelona
3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Safari Ramadan, Polres Pemalang Bagikan Paket Sembako untuk Warga Kurang Mampu
Punya Masalah Super Rumit? Lakukan Amalan Ini, Insya Allah Ada Jalan Keluar Kata UAH
Selama Musim Mudik, Polri Bakal Patroli Jaga Rumah Pemudik
Panduan Lengkap Cara Merakit Komputer untuk Pemula, Kurangi Risiko Kesalahan
DPP Desa Bersatu Deklarasi Dukung Koperasi Desa Merah-Putih
Profil Marselino Ferdinan: Anak Muda Ajaib Timnas Indonesia yang Menggebrak Liga Inggris!
Posko Pengaduan THR 2025 Kota Malang Siap Terima Laporan Pekerja, Cek di Sini!
Ilmuwan Temukan Galaksi UFO Penuh Debu Kosmik
Anggota Parlemen Prancis Tuntut AS Kembalikan Patung Liberty, Alasannya?
Adik Ipar Ganjar Pranowo Didakwa Rugikan Negara Rp13,2 Miliar dalam Kasus Dugaan Korupsi Jembatan Merah
Saking Istimewanya, Logika Al-Qur'an Bisa Dipahami Orang Kafir, Penjelasan Gus Baha
Profil Mat Solar, Aktor Senior Indonesia Meninggal Dunia