AC Milan mendapat kabar gembira. Penyerang mereka, Stephan El Shaarawy dilaporkan sudah dalam kondisi membaik pasca dihantam cedera kaki awal September lalu. Menurut perkiraan, El Shaarawy akan tampil saat timnya menghadapi Barcelona di ajang Liga Champions, 6 November mendatang.
Namun El Shaarawy tak mau menunggu terlalu lama. Ia berharap bisa pulih lebih cepat dan kembali tampil membela I Rossoneri pada akhir Oktober. "Minggu depan saya akan menjalani scan pada bagian kaki," ungkapnya seperti dilansir Football Italia, Rabu (16/10/2013).
"Saya tak kepikiran jika harus kembali bermain saat leg kedua Liga Champions melawan Barcelona pada 6 November. Ini tak bisa terlalu lama, saya sudah berada di jalan yang benar. Saya harap bisa kembali bermain secepat mungkin," tambahnya.
Musim ini, El Shaarawy baru tampil di dua pertandingan Serie A. Dari kesempatannya tersebut, pemain berjuluk Il Faraone ini belum bisa menceiptakan gol. (Van)
Kondisi El Shaarawy Semakin Membaik
Karena dihantam cedera, sang pemain tak pernah tampil lagi sejak awal September lalu.
Diperbarui 16 Okt 2013, 19:28 WIBAdvertisement
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Hasil Ruichang China Masters 2025: Ester Nurumi Dwi Wardoyo Melesat ke Semifinal
Apakah Pahala Membaca Al-Qur'an Sampai kepada Orangtua yang Telah Meninggal? Simak Penjelasan Ustadz Adi Hidayat
Hasil All England 2025: Leo/Bagas Menang, 1 Tiket Final Milik Indonesia
Warung Sate Kambing ini Hanya Buka di Malam Kliwon
Tips Mudik Sehat dan Selamat: Jangan Abaikan Kelelahan di Jalan
Ini Duduk Perkara Food Blogger Codeblu Terseret Kasus Ujaran Kebencian
Kisah Toni Kroos, Ketika Final Liga Champions 2012 Berubah Menjadi Mimpi Buruk
Ilmuwan Jepang Temukan Jejak Planet Mirip Bumi di Sabuk Kuiper, Tanda Planet Kesembilan?
Kisah Gus Dur Ditalqin Langsung Syekh Abdul Qadir Al-Jilani, Diceritakan Abah Anom Suryalaya
6 Gaya Hijab Celine Evangelista yang Baru Jadi Mualaf dan Beribadah Umrah
3 Pemain Berbahaya Australia di Kualifikasi Piala Dunia 2026: Timnas Indonesia Wajib Waspada
Veddriq Leonardo Akhirnya Bisa Mudik di Lebaran 2025 setelah 4 Tahun Jauh dari Keluarga