Sukses

7 Kota di Indonesia dengan Jumlah Pekerja Lepas Terbanyak

Indonesia merupakan salah satu negara dengan jumlah pekerja lepas terbanyak di dunia.

Liputan6.com, Jakarta - Perkembangan teknologi yang semakin maju memberikan perubahan pada gaya hidup masyarakat. Kini, banyak orang yang memilih untuk tidak lagi bekerja di kantor. Mereka justru mencari uang dengan cara menjadi pekerja lepas.

Director International Freelancer.com Sebastian Siseles mengatakan, Indonesia merupakan salah satu negara dengan jumlah pekerja lepas terbanyak di dunia. Jumlah tersebut bahkan lebih banyak dibanding jumlah pekerja lepas di Inggris.

"Jumlah pekerja lepas Indonesia yang tergabung dalam situs kami mencapai 1 juta orang," tuturnya saat ditemui di Jakarta, Kamis, 28 September 2017.

Pekerja lepas di Indonesia pun tersebar di beberapa kota besar. Berikut kota di Indonesia dengan jumlah pekerja lepas terbanyak seperti dilansir dari data freelancer.com:

7. Malang

Digital kreatif di Kota Malang dinilai mampu menggerakkan roda perekonomian kreatif di Malang maupun nasional. (Liputan6.com/Zainul Arifin)

6. Bogor

Komunitas Bogor Creatif memberikan inspirasi untuk menghasilkan produk-produk inovatif baru bernilai tambah dan berdaya saing tinggi.

 

 

2 dari 3 halaman

Tangerang

5. Tangerang

Pemerintah Kota Tangerang Selatan membantah bila ada siswa SDN Kademangan 2, Kecamatan Setu belajar di dapur.

4. Bekasi

Ilustrasi bekasi

 

3 dari 3 halaman

Surabaya

3. Surabaya

Indahnya Jembatan Suramadu di malam hari.

2. Jakarta

Jakarta Creative Hub dibangun untuk menampung para pengusaha muda kreatif. (Instagram/jakartacreativehub)

1. Bandung

Bus kreatif suporter Persib Bandung di Stadion Si Jalak Harupat, Soreang, Bandung (Liputan6.com/Helmi Fithriansyah)

Video Terkini