Sukses

Hasil Pertandingan Liga Inggris

Tiga klub besar Arsenal, Manchester United (MU) dan Liverpool berhasil meraih kemenangan.

Liputan6.com, Jakarta - Sejumlah pertandingan seru Liga Primer Inggris berlangsung pada Sabtu (29/11/2014) malam WIB. Tiga klub besar Arsenal, Manchester United (MU) dan Liverpool berhasil meraih kemenangan.

Arsenal menang tipis 1-0 atas tuan rumah West Bromwich Albion. Gol semata wayang Arsenal dilesakkan bomber Danny Welbeck.

Sementara MU mengalahkan Hull City dengan skor telak 3-0 di Old Trafford. Gol-gol Setan Merah dicetak Chris Smalling, Wayne Rooney dan Robin van Persie. Ini adalah kemenangan ketiga beruntun MU di Liga Primer Inggris.

Di laga lainnya, Liverpool unggul tipis 1-0 atas Stoke City. Gol di menit akhir dari Glen Johnson menjadi penyelamat muka Liverpool.

Lanjut ke halaman berikut --->

2 dari 2 halaman

2

Sementara itu, pimpinan klasemen Chelsea ditahan imbang 0-0 oleh tuan rumah Sunderland. Dalam laga ini, The Black Cats tampil disipilin sekaligus ngotot yang akhirnya membuat Chelsea frustrasi.

Berikut Hasil Pertandingan Liga Inggris Sabtu (29/11/2014):

http://cdn0-e.production.liputan6.static6.com/medias/772622/original/066714300_1417292397-New_Picture.jpg

Baca Juga:

Tampil Gemilang, Evan Dimas Dapat Kecupan dari Bintang Porno

Alessandro Nesta Resmi Gabung Klub ISL

Ini Klub yang Paling Berpeluang Rekrut Messi

 

  • Manchester United, salah satu klub papan atas Liga Inggris. MU adalah klub tersukses di sejarah Liga Inggris modern
    Manchester United FC adalah klub sepak bola profesional yang berbasis di Old Trafford, Manchester Raya. MU bermain di Premier League.

    Manchester United

  • Liverpool FC merupakan klub tersukses asal Inggris di eropa. Raihan 5 trofi dari 7 final menjadi bukti betapa berbahayanya Liverpool di rana
    Liverpool FC merupakan klub tersukses asal Inggris di eropa. Raihan 5 trofi dari 7 final menjadi bukti betapa berbahayanya Liverpool di rana

    Liverpool

  • Raihan juara Liga Primer Inggris pada musim 2004-2005 tanpa menelan satu kekalahan pun yang dilakukan Arsenal hingga saat ini belum bisa diu
    Raihan juara Liga Primer Inggris pada musim 2004-2005 tanpa menelan satu kekalahan pun yang dilakukan Arsenal hingga saat ini belum bisa diu

    Arsenal

  • Chelsea Football Club musti menunggu hampir 50 tahun untuk kembali merengkuh trofi Liga Primer Inggris keduanya setelah pada musim 2004-2005
    Semua berita tim, statistik tim, transfer pemain dan lainnya tentang Chelsea FC yang memiliki julukan The Blues

    Chelsea

  • Liga Inggris atau lebih dikenal dengan Liga Primer Inggris merupakan kompetisi utama di Inggris yang diikuti 20 tim untuk mendapatkan gelar

    Liga Inggris

  • Hasil Pertandingan Liga Inggris

  • Hasil Liga Inggris