Sukses

Poster-poster Menarik Duel Rossi Vs Lorenzo di MotoGP 2015

Ada pula poster persaingan antara Valentino Rossi dan Marc Marquez.

Liputan6.com, Jakarta: Persaingan memperebutkan juara di MotoGP 2015 memang sudah usai. Pembalap Movistar Yamaha,Jorge Lorenzo tuntaskan misi untuk menyalip Valentino Rossi dalam perebutan gelar juara.

Perjalanan menuju tangga juara sungguh menegangkan. Soalnya, banyak intrik terjadi utamanya setelah insiden Rossi menjatuhkan pembalap Repsol Honda, Marc Marquez di Sirkuit Sepang.

Baca Juga

  • Belum Menang, Sepatu Ballon d'Or untuk Messi Sudah Disiapkan
  • Merchandise Dibajak di Asia Tenggara, Juventus Rugi Rp 145 M
  • Gaya Rambut Bintang Manchester City Mirip Ariel NOAH

Liputan6.com memantau terus perkembangan MotoGP 2015. Tak hanya dalam bentuk berita, Liputan6.com juga menyajikan grafis-grafis menarik yang mirip poster untuk mendukung berita yang dibuat.

Berikut grafis atau poster-poster menarik yang sudah tersaji dan iringi sengitnya persaingan Rossi vs Lorenzo:

1. Sengitnya Persaingan Rossi vs Lorenzo

ilustrasi Rossi vs Lorenzo (Grafis: Abdillah/Liputan6.com)

 2.Karikatur Lucu Rossi tendang Marc Marquez

ilustrasi Rossi tendang Marquez (Grafis: Abdillah/Liputan6.com)

3.Torehan Rossi dan Lorenzo Hingga MotoGP Jepang

Ilustrasi persaingan Rossi vs Lorenzo

4.Poin-poin Valentino Rossi saat menjadi juara

ilustrasi Poin-poin Rossi Saat Jadi Juara (Grafis: Abdillah/Liputan6)

5.Torehan Rossi dan Lorenzo di Sirkuit Sepang

Hasil Lorenzo dan Rossi di Sirkuit Sepang (Abdillah/Liputan6.com)

Video Terkini