Sukses

Jadwal Semifinal Liga Europa: Arsenal dan Chelsea Wakili Inggris

Klub London lainnya yang telah melangkah ke semifinal Liga Europa adalah Chelsea. Gonzalo Higuain dan kawan-kawan akan bertandang ke markas Frankfurt, Commerzbank-Arena.

Liputan6.com, Jakarta - Liga Europa telah memasuki semifinal. Empat tim berlomba untuk menjadi juara.

Dari empat tim yang lolos, dua diantaranya berasal dari Inggris. Menariknya keduanya merupakan klub asal London, Arsenal dan Chelsea.

Arsenal, klub yang berbasis di London Utara ini, akan menghadapi Valencia. Meriam London, sebutan Arsenal, akan terlebih dahulu menjamu Valencia di Emirates Stadium.

Jelang laga ini, baik Arsenal maupun Valencia tidak dalam bentuk terbaik. Dalam tiga pertandingan terakhir, Meriam London menelan kekalahan. Sedangkan Valencia juga kalah dalam dua pertandingan terakhir.

Klub London lainnya yang telah melangkah ke semifinal Liga Europa adalah Chelsea. Gonzalo Higuain dan kawan-kawan akan bertandang ke markas Frankfurt, Commerzbank-Arena.

Kedua tim, menjelan laga ini, sama-sama mencatatkan hasil imbang dalam dua pertandingan terakhir. Lihat semifinal Liga Europa di halaman selanjutnya.

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

2 dari 2 halaman

Jadwal

Leg Pertama Semifinal Liga Europa

Jumat, 23 Mei 2019

02.00 WIB Arsenal vs Valencia

02.00 WIB Frankfurt vs Chelsea

Saksikan video pilihan berikut ini:

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

  • Chelsea Football Club musti menunggu hampir 50 tahun untuk kembali merengkuh trofi Liga Primer Inggris keduanya setelah pada musim 2004-2005
    Semua berita tim, statistik tim, transfer pemain dan lainnya tentang Chelsea FC yang memiliki julukan The Blues

    Chelsea

  • Raihan juara Liga Primer Inggris pada musim 2004-2005 tanpa menelan satu kekalahan pun yang dilakukan Arsenal hingga saat ini belum bisa diu
    Raihan juara Liga Primer Inggris pada musim 2004-2005 tanpa menelan satu kekalahan pun yang dilakukan Arsenal hingga saat ini belum bisa diu

    Arsenal

  • Liga Europa adalah ajang kompetisi bergengsi kedua di daratan Eropa setelah Liga Champions
    Liga Europa adalah ajang kompetisi bergengsi kedua di daratan Eropa setelah Liga Champions

    Liga Europa