Liputan6.com, Jakarta - Berikut ini jadwal pertandingan dan link streaming turnamen eSport IEL University Season 4. Memasuki minggu ketiga, kompetisi berlangsung pada 15-17 Februari 2022.Â
Turnamen esports IEL University Season 4 dapat Anda nikmati tayangannya secara ekslusif melalui live streaming Vidio.com.Â
Baca Juga
Link Live Streaming BRI Liga 1 Persib Bandung vs Borneo FC, Jumat 22 November 2024 Pukul 19.00 WIB di Indosiar dan Vidio
Sinopsis The Protege Tayang di Vidio: Film Karya Martin Campbell tentang Kisah Balas Dendam
Link Live Streaming BRI Liga 1 Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta, Segera Mulai di Indosiar dan Vidio
Babak penyisihan grup DOTA 2 pada Selasa menayangkan pertandingan Universitas Budi Luhur vs Institut Teknologi Telkom Surabaya dan Universitas Kristen Maranatha vs Sampoerna University.Â
Advertisement
Pada Rabu, Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya menantang Universitas Multimedia Nusantara Universitas Gunadarma kontra Telkom University Jakarta.Â
Bagi Anda pecinta eSport IEL Season IV, yuk tonton turnamennya mulai malam ini pukul 18.30 WIB melalui link live streaming di halaman kedua artikel.Â
Jadwal Link Live Streaming IEL Season IV : DOTA 2
Group Stage Week 3
Selasa, 15 Februari 2022
- 18.30 WIB: DOTA 2 Universitas Budi Luhur vs Institut Teknologi Telkom Surabaya
- 20.30 WIB: DOTA 2 Universitas Kristen Maranatha vs Sampoerna University
Rabu, 16 Februari 2022
- 18.30 WIB:Â DOTA 2 Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya vs Universitas Multimedia Nusantara
- 20.30 WIB:Â DOTA 2 Universitas Gunadarma vs Telkom University Jakarta
Kamis, 17 Februari 2022
- 18.30 WIB:Â DOTA 2 Universitas Diponegoro vs Universitas Bunda Mulia
- 20.30 WIB: DOTA 2 Institut Teknologi Sepuluh Nopember vs Universitas Surabaya
Link live streaming IEL University IV klik tautan di sini.Â
Lantas Kampus manakah yang akan lolos ke babak Playoff untuk memperebutkan gelar Juara? saksikan terus turnamen kampus-kampus ternama di Indonesia yang berlaga di IEL University series season IV mulai 15-17 Februari 2022 melalui website resmi Vidio.com ataupun aplikasi Vidio. Download segera aplikasi Vidio melalui Appstore atau Playstore di handphone anda untuk menonton acara eSport berkualitas tayangan terbaik secara bebas iklan karena #SemuaAdaDiVidio.Â
Advertisement