Sukses

Jadwal Lengkap Leg 2 Semifinal Piala Presiden 2022, Live di Vidio 11 Juli

Tonton kelanjutan persaingan panas empat tim tersisa di leg kedua semifinal Piala Presiden 2022 melalui OTT Streaming online Vidio.com pada Senin (11/7/2022).

Liputan6.com, Jakarta - Sebanyak empat tim telah melakoni leg pertama semifinal Piala Presiden 2022, Rab (7/7/2022). Anda bisa menyaksikan highlights pertandingan melalui Vidio. 

Arema FC dan Borneo Fc sama-sama memetik kemenangan pada putaran pertama semifinal Piala Presiden 2022. 

Skuad Singo Edan berhasil menang 2-0 di markas PSIS Semarang, Stadion Jatidiri, Semarang, Jawa Tengah, berkat gol Abel Camara dan Gian Zola.

Sementara Borneo FC juga mengalahkan tuan rumah PSS Sleman di Stadion Maguwoharjo, Yogyakartal, lewat skor identik. 

Dalam kondisi tersebut, peluang Arema FC dan Borneo FC lolos ke final sangat besar. Ulangan final Piala Presiden 2017 pun terulang.

Leg kedua semifinal Piala Presiden berlangsung Senin (11/7/2022). Arema FC akan menjamu PSIS Semarang dan Borneo FC meladeni PSS Sleman. 

Yuk tonton kelanjutan persaingan panas empat tim ini leg kedua semifinal Piala Presiden 2022 melalui link live streaming di bawah ini. 

2 dari 2 halaman

Jadwal Leg 2 Semifinal Piala Presiden 2022 di Vidio

Senin, 11 Juli 2022 

  • 16.00 WIB - PSIS Semarang vs Arema FC 
  • 20.30 WIB - PSS Sleman vs Borneo FC

Link Live Streaming Semifinal Piala Presiden 2022

Untuk mengakses siaran langsung lebih lengkap berbagai kategori bisa mengunjungi website resmi Vidio.com lalu para penggemar sports atau esport dapat berlangganan paket Vidio platinum mulai dari Rp19.000 per minggu, Rp29.000 per bulan, atau Rp199.000 per tahun. Adapula paket berlangganan lain platinum + F1 Rp 49.000 per bulan. Nonton bebas iklan dengan beragam kategori karena #SemuaAdaDiVidio.