Lionel Messi telah memberikan dukungan kepada Gerardo Martino untuk menduduki kursi pelatih Barcelona yang ditinggalkan Tito Vilanova. Vilanova terpaksa mengundurkan diri karena penyakit kanker tenggorokannya kembali kambuh.
Martino yang mengantarkan Newell’s Old Boys menjadi juara Primera Division Argentina musim lalu adalah salah satu kandidat kuat. "Saya sangat suka suka Martino, ia adalah pelatih besar. Dia membuat timnya bermain dengan baik dan menghormati setiap orang," kata Messi kepada Ole, Ahad (21/7/13) waktu setempat.
Martino telah mendapatkan reputasi yang kuat di Amerika Selatan setelah bertugas empat tahun dengan Paraguay. Ia terpilih sebagai Pelatih Amerika Selatan terbaik pada 2007.
Sementara itu, Gabriel Heinze yang bermain untuk Newell juga memberikan dukungan kepada pelatihnya. Heinze mengaku tidak terkejut dengan laporan Barca tertarik untuk menjadikan Martino sebagai pelatih untuk Messi dan kawan-kawan.
"Saya tidak terkejut Barca berpikir tentang Tata Martino. Saya pikir dia akan menjadi pelatih ideal untuk Barcelona," ucapnya kepada Cope. "Martino adalah pelatih yang tidak meninggalkan apapun untuk kesempatan. Fokusnya adalah 100 persen penguasaan bola."(GL)
Baca juga:
* Guardiola Persembahkan Trofi Pertama untuk Bayern
* Erick Thohir akan Bawa Leonardo ke Inter?
* Ungguli Bradl dan Rossi, Marquez Juara di Laguna Seca
* Ini Skuat Indonesia untuk Hadapi Chelsea
* Gaet Winger Baru, Tottenham Bersiap Kehilangan Bale?
* Di Mata Pengamat, Timnas Indonesia Sudah Alami Kemajuan
* Tiga Calon Pelatih Barcelona
* Lukisan Tiga Bintang Liverpool Karya Fans Jadi Perhatian Dunia
Martino yang mengantarkan Newell’s Old Boys menjadi juara Primera Division Argentina musim lalu adalah salah satu kandidat kuat. "Saya sangat suka suka Martino, ia adalah pelatih besar. Dia membuat timnya bermain dengan baik dan menghormati setiap orang," kata Messi kepada Ole, Ahad (21/7/13) waktu setempat.
Martino telah mendapatkan reputasi yang kuat di Amerika Selatan setelah bertugas empat tahun dengan Paraguay. Ia terpilih sebagai Pelatih Amerika Selatan terbaik pada 2007.
Sementara itu, Gabriel Heinze yang bermain untuk Newell juga memberikan dukungan kepada pelatihnya. Heinze mengaku tidak terkejut dengan laporan Barca tertarik untuk menjadikan Martino sebagai pelatih untuk Messi dan kawan-kawan.
"Saya tidak terkejut Barca berpikir tentang Tata Martino. Saya pikir dia akan menjadi pelatih ideal untuk Barcelona," ucapnya kepada Cope. "Martino adalah pelatih yang tidak meninggalkan apapun untuk kesempatan. Fokusnya adalah 100 persen penguasaan bola."(GL)
Baca juga:
* Guardiola Persembahkan Trofi Pertama untuk Bayern
* Erick Thohir akan Bawa Leonardo ke Inter?
* Ungguli Bradl dan Rossi, Marquez Juara di Laguna Seca
* Ini Skuat Indonesia untuk Hadapi Chelsea
* Gaet Winger Baru, Tottenham Bersiap Kehilangan Bale?
* Di Mata Pengamat, Timnas Indonesia Sudah Alami Kemajuan
* Tiga Calon Pelatih Barcelona
* Lukisan Tiga Bintang Liverpool Karya Fans Jadi Perhatian Dunia