Sukses

Hati-hati, Topi Diduga Jadi Penyebab Kebotakan

Topi memang bukan sekedar aksesoris yang digunakan sebagai pelengkap fashion saja.

Citizen6, Jakarta Topi memang bukan sekedar aksesoris yang digunakan sebagai pelengkap fashion saja. Melainkan jauh daripada itu topi membantu para pemakainya lebih keren. Tidak hanya untuk kesempatan casual saja, topi juga bisa untuk acara-acara formal seperti blangkon untuk acara pernikahan adat Jawa. Untuk ibadah juga bisa, topi satu itu biasa disebut dengan nama peci, songkok dan sejenisnya.

Pemilihan yang tepat menjadikan topi cocok dan menarik. Bahkan ada yang bilang kadar kekerenan seseorang akan meningkat setelah mengenakan topi. Terlebih bagi seorang pria berwajah oval, silakan saja buktikan sendiri. Berdasarkan kesehatan, topi juga bisa menekan angka kebutaan karena katarak.

Katarak merupakan penyakit mata yang menyebabkan kebutaan paling banyak. Para ahli mata menyatakan bahwa penyakit katarak bisa dicegah dengan menggunakan sun glass atau kacamata hitam dan topi saat di bawah teriknya sinar matahari dalam waktu lama.

Selengkapnya

Pengirim:

Ari Tunsa

**Ingin berbagi informasi dari dan untuk kita di Citizen6? Caranya bisa dibaca di sini