Citizen6, Jepang Jepang merupakan negara yang mempunyai banyak celebricats (sebutan untuk kucing selebritis). Salah satunya adalah Tama, kucing yang menjadi maskot Stasiun Kishi di Perfektur Wakayama.
Baru-baru ini sang kucing pensiun sebagai maskot stasiun. Untuk merayakannya, sebuah kereta didesain khusus dengan tema kucing, lebih spesifik kereta tersebut didesain untuk Tama.
Baca Juga
Dilansir dari Rocketnews24, Jumat (19/06/2015), tak hanya bagian dalamnya didekorasi dengan tema kucing, bahkan bagian luarnya diberi kuping dan kumis seperti kucing aslinya. Kereta kucing tersebut diberi nama Tamadensha. Segera, Tamadensha populer di kalangan masyarakat Jepang.
Advertisement
先日の和歌山旅行より、たま電車。耳のついてる電車なんてこれくらいじゃないかしら。…え?ファステック?なんのことかしら。 pic.twitter.com/631lC2qDGX
— めいりあ (@mayria) April 11, 2015
たま電車乗れた٩꒰。•◡•。꒱۶ たま駅長は残念ながら、お休み。 ニタマちゃんに会いに行ってきます✰ pic.twitter.com/9vogRnwIi4
— あすか (@shirley_0125) May 26, 2015
Bagian dalam kereta begitu lapang dan luas. Tempat duduk penumpang berupa sofa yang empuk dan cantik. Anda tak akan menemukan kereta seperti yang biasa Anda gunakan di Indonesia.
たま電車に揺られて和歌山市へ、いざ。 pic.twitter.com/9CZYWe7bJI
— おーさん@003 (@ooosan_003) April 11, 2015
【5/30和歌山旅行 たま電車③】たま電車は2両編成。シートも色んなパターンがあって、どこに座ろうか迷うくらい(*≧∀≦*) 木でできた吊革も、三毛猫に因んで三色になってる♪ ホントはもっと写真撮ったけどupするのはこれくらいで(笑) pic.twitter.com/ccyxlXlw7T
— ゆう (@YMoon56) May 31, 2015
地味に初たま電車💕 pic.twitter.com/2sT0Qv3nZF
— 彩紗 (@ayasa06) June 1, 2015
Bahkan, terdapat kandang khusus untuk si kucing maskot Tama.
たま電車の車内には、たま駅長(駅長といいながら実は社長代理)がご乗車される際の専用ケージもありました。 pic.twitter.com/fYur6TwFOI
— 京阪電車(電車・駅のご案内)【公式】 (@keihandensha) February 1, 2015
Selain Tamadensha, Perfektur Wakayama mempunyai dua kereta lain yang bertema unik, yaitu Ichigodensha (kereta stroberi) dan Omochadensha (kereta mainan).
Kereta stroberi didesain khusus dengan pernak-pernik stroberi seperti yang tampak di bawah ini.
おはようございます♪ ただいま和歌山県におります(^_^) 駅長「たまちゃん」で有名なわかやま電鉄☆ 今日はいちご電車でしたっ♪かわゆい♪ イチゴ狩りに行きたくなってきましたー♪ pic.twitter.com/SGOifDoysG
— 駿台観光&外語ビジネス専門学校 (@kankogaigo) March 13, 2015
今日は和歌山DAY\(^o^)/ たま電車に引き続き今回はいちご電車♡ 高野山楽しみやな〜 pic.twitter.com/bv6J5oxSmj
— さだ まりな (@6e5474274d6640f) May 2, 2015
Sedangkan kereta mainan didesain khusus dengan omocha, yakni mainan Jepang yang berukuran mini dan bisa dibeli di mesin penjual otomatis.
どんなガチャ?ww(^_^)v RT @soraironohiyoko: たま駅長に会いに貴志川線に乗ったら、たま電車じゃなくておもちゃ電車でした。電車の中にガチャガチャが!(◎_◎;) pic.twitter.com/omXMCSucAO
— みなこか~さん (@minakooono) May 25, 2015
和歌山に到着後、おもちゃ電車に乗ってます♪ 車内にはおもちゃが展示されてたりガチャガチャがあったりします。 ガチャガチャをやってみるとこんなの出てきましたw pic.twitter.com/1LtJJ9PRi6
— りかっち【G4友】 (@tsurara15) April 26, 2015
Unik, ya? Andai di Indonesia juga ada kereta seperti ini, tentu penumpang akan senang sekali. (sul)
**Ingin berbagi informasi dari dan untuk kita di Citizen6? Caranya bisa dibaca di sini