Sukses

Pulau Unik Akibat Banjir Sungai

Pulau-pulau unik ini terbentuk akibat banjir sungai Mississippi.

Citizen6, Jakarta Banyak orang berfikir bahwa segala bentuk bencana alam seperti banjir bandang akan meninggalkan duka dan lara bagi yang terkena musibah tersebut. Namun hal itu tidak terjadi di Amerika karena banjir malah memberikan berkah bagi yang terkena bencana tersebut. Sungai Missisippi di Amerika Serikat adalah salah satu contoh nyata yang bisa kita lihat hingga saat ini. Kenyataan yang ada, banjir yang menghantam sungai Missisippi membentuk berbagai pulau pulau nan unik dan indah. Ya tepatnya di tahun 2011 sungai Missisippi meluap dan banjir melanda berbagai tempat dan wilayah di sekitarnya.

Bencana banjir tersebut merubah berbagai tempat menjadi pulau pulau yang unik dan indah. Berbagai rumah rumah penduduk di sekitar sungai tersebut yang meluap dan hanya menyisakan lahan lahan disekitar rumah sehingga membuat seperti sebuah pulau ditengah air. Rumah-rumah yang tergenang air tersebut membuat pemilik tidak ingin pindah dari lokasi tersebut dan malah membuatnya menjadi semakin indah dan menarik untuk dikunjungi.

Mau lihat foto-fotonya? Ikuti kelanjutan tulisannya disini.

(mh)


**Ingin berbagi informasi dari dan untuk kita di Citizen6? Caranya bisa dibaca di sini .


**Ingin berdiskusi tentang topik-topik menarik lainnya, yuk berbagi di Forum Liputan6 .