Sukses

Kisah Mengharukan, Gadis yang Hidup dalam Sebuah Ember

Gadis asal Nigeria ini mengajarkan bahwa hidup harus terus dijalani dengan senyuman dan tanpa mengeluh.

Citizen6, Jakarta Hidup ini memang tak selalu indah seperti mimipi dan tayangan sinetron. Hidup seperti kapal yang berlayar, terdapat rintangan dan halangan silih berganti. Namun hidup mengajarkan kita untuk tetap bertahan dan berjuang. Mengeluh dan menyesali kejadian yang sudah terjadi adalah hal yang tidak berguna.

Sebagian orang -- mungkin termasuk Anda -- merasa kalau hidupnya adalah yang paling tidak beruntung di dunia, seolah kesialan dan kesulitan datang silih berganti. Bila Anda terus mengeluh seperti itu, belajarlah dari gadis yang menghabiskan hidupnya di dalam ember ini.

Namanya Rahama Harun. Ia adalah seorang gadis asal Nigeria yang lahir tidak sempurna dan hidup dalam kondisi separuh tubuh. Kondisi buruk dan kurang gizi saat masih berada dalam kandungan menyebabkan pertumbuhan tubuhnya tidak maksimal.

Ikuti kisah Rahama Harun selanjutnya dalam artikel berikut ini.

 

 **Ingin berbagi informasi dari dan untuk kita di Citizen6? Caranya bisa dibaca di sini.

**Ingin berdiskusi tentang topik-topik menarik lainnya, yuk berbagi di Forum Liputan6.

Video Terkini