Citizen6, Jakarta Gaya bicara, makan, berpakaian, dan karakter seseorang memiliki keindahan dari sudut-sudut yang berbeda. Salah satu hal yang bisa menjelaskan karakter adalah penyanyi favorit kamu.
Baca Juga
Percaya atau tidak, karakter kamu bisa terlihat dari penyanyi favorit. Siapa pun penyanyi favorit kamu, sosok sang penyanyi bisa mencerminkan karakter.
Baca Juga
Putri Ariani Luncurkan Album Perdana Berjudul Evolve, Gambarkan Suasana Hatinya Selama Berkarier di Dunia Musik
Sisca Saras Konsisten Latihan Fisik dengan Lari hingga Pilates, Demi Performa di Atas Panggung
Liam Payne Dimakamkan Hari Ini, Hanya Dihadiri Keluarga dan Sahabat sebagai Penghormatan Terakhir
1.Avril Lavigne
Advertisement
Buat kamu yang sangat menyukai Avril, sang lady rock dari Kanada ini biasanya kamu memiliki karakter yang easy going, sedikit pemberontak, dan gampang bergaul. Selain itu, kamu memiliki banyak teman cowok, tapi bukan berarti kalian tomboy.
Hanya saja beberapa teman cowok kamu merasa nyaman dan tidak jaim saat berinteraksi dengan kamu. Dan kamu cenderung lebih menghindari drama yang terlalu lebay di sekolah, kampus maupun di kantor. Kamu memilih lebih fokus pada hal-hal yang berguna untuk kepentingan pribadi.
2.Miley Cyrus
Jika kamu sempat mencibir penampilan penyanyi yang sempat menjadi bintang Hannah Montana karena pakaiannya, maka perubahan drastis terjadi pada dirinya. Kelakuan-kelakuan ajaib yang menjadi ciri khasnya tidak lagi dipermasalahkan.
Kamu termasuk orang yang punya karakter sabar menerima perubahan-perubahan yang kadang drastis dari teman-temanmu. Kamu juga seorang yang pemaaf. Meskipun kamu bertanya, apakah kamu harus memaafkannya atau tidak.
Beyonce
3.Beyonce
Istri dari rapper Jay-Z ini memang diva sejati. Melalui suara khasnya, bukan hanya lirik yang membawa pendengar seakan menelusuri alur cerita yang ada di dalam lagu. Tapi bagaimana ia menjadi sosok ibu untuk Blue Ivy, putri semata wayangnya.
Jika kamu penggemar berat, kamu termasuk seseorang yang pantang menyerah dan pekerja keras. Kamu pasti tahu sebelum menjadi diva seperti sekarang, Beyonce malah sempat bekerja sebagai petugas kebersihan di sebuah salon.
Yang tak kalah menarik, kamu masuk tipe orang yang jarang ingin meniru tren terbaru hanya karena ingin dibilang up to date. Sebelum mencoba sesuatu yang baru, kamu biasanya akan mencari tahu dulu, lalu mencobanya apakah mode yang tengah tren terlihat bagus di pakai.
Ingin tahu kelanjutan artikelnya? Kamu bisa baca di sini.
**Ingin berbagi informasi dari dan untuk kita di Citizen6? Caranya bisa dibaca di sini.
**Ingin berdiskusi tentang topik-topik menarik lainnya, yuk berbagi di Forum Liputan6.
Advertisement