Sukses

Off Road Pindul, Wisata yang Memacu Adrenalin di Jogja

Berlibur ke pantai ketika weekend sudah biasa, mendaki gunung di tanggal merah sudah banyak yang melakukannya,

Liputan6.com, Jakarta Berlibur ke pantai ketika weekend sudah biasa, mendaki gunung di tanggal merah sudah banyak yang melakukannya, namun jika ingin berwisata yang memacu adrenalin lebih baik mencoba Off Road di Pindul, Jogja. Mungkin sebagian orang banyak yang lebih tahu, bahwa Pindul adalah surganya cave tubing, dalam artian yang biasa menggunakan ban dalam untuk susur goa. Dan kali ini, sebaiknya kalian coba offroad di Pindul, rasakan sensasinya yang benar-benar bisa memacu adrenalin diri sendiri. 😊

Tidak jauh dari pengalaman saya yang telah melakukan offroad di Pindul. Ya, benar-benar ini kali pertama saya melakukan hal sekonyol dan yang bikin ketagihan dalam hidup saya. Mungkin terlihat alay, tapi memang offroad di Pindul seperti melakukan drama. Terlalu sering teriak, ketawa, sampai menangis, sampai sampai perut saya mual! Hebat!

Selengkapnya

**Ingin berbagi informasi dari dan untuk kita di Citizen6? Caranya bisa dibaca di sini

**Ingin berdiskusi tentang topik-topik menarik lainnya, yuk berbagi di Forum Liputan6