Liputan6.com, Jakarta - Menurut Institute for Criminal Policy Research, sebanyak lebih dari 10 juta orang menjadi tahanan di Lembaga Pemasyarakatan di seluruh dunia. Bahkan sejak tahun 2000, pertumbuhan angka tahanan wanita mencapai 50% sementara tahanan laki-laki meningkat sekitar 18%.
Baca Juga
Advertisement
Nah, ketika mendengar kata penjara apa yang ada di benak kamu? Tentu langsung terlintas sebuah sel sempit dengan berbagai orang-orang yang menyeramkan di dalamnya. Namun nyatanya, tak semua penjara terkesan menyeramkan lo. Ada beberapa negara di dunia yang berbanding terbalik dengan kebanyakan penjara pada umumnya.
Beda negara, beda pula fasilitas tiap penjara yang disediakan untuk tahanannya. Mungkin banyak dari kalian yang belum tahu bahwa di beberapa negara tahanan dapat memiliki berbagai fasilitas istimewa seperti hotel. Namun,, ada juga yang mendapatkan fasilitas yang sangat tidak layak.
Berbagai fasilitas yang diberikan dari berbagai penjara tersebut juga bisa menunjukkan bagaimana tiap negara memperlakukan para kriminal. Ada yang memberikan fasilitas lengkap, namun adapula yang menyediakan fasilitas seadanya. Dikutip Boredpanda, berikut ini berbagai penjara dari belahan dunia.
1. Penjara Aranjuez, Spanyol
Advertisement
2. Penjara Halden, Norwegia
3. Penjara Norgerhaven, Belanda
Advertisement
4. Penjara HMP Addiewell, Skotlandia
5. Penjara Champ-Dollon, Swiss
Advertisement
6. Penjara Black-Dolphin, Rusia
7. Penjara Haiti
Advertisement
8. Penjara Penal De Ciudad Barrios, El Savador
9. Penjara Quezon City, Filipina
Advertisement
10. Penjara San Pedro, Bolivia
Saksikan Video Pilihan di Bawah Ini: